MENGENALKAN PENDIDIKAN SEKS MELALUI MEDIA GAMBAR PADA ANAK USIA 5-6 TAHUN DI TK KEMALA BHAYANGKARI 01 PEKANBARU

Categorie(s):
   Skripsi,Thesis,Disertasi
Author(s):
   ROSNELI,R
Tahun:
   2023
NIM Mahasiswa:
  21306022093
Nama Mahasiswa:
 ROSNELI, R
Nama Penulis:
 ROSNELI, R
Item Type:
 Skripsi
Additional Info:
 Skripsi mahasiswa
Keyword(s):
Mengenalkan Pendidikan Seks, Media Gambar
Abstract :
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh masih kurangnya pengetahuan anak mengenal batasan area tubuh yang boleh dan tidak boleh disentuh yang disebabkan karena kurang tertariknya anak dalam menyimak pembahasan tentang seks melalui metode ceramah. Untuk itu diperlukan suatu peningkatan untuk menemukan cara yang tepat dalam mengenalkan pendidikan seks kepada anak melalui media gambar. Perumusan masalah dapat peneliti rumuskan sebagai berikut: Bagaimana pengembangan media gambar untuk pendidikan seksual anak usia 5-6 tahun ?. Bagaimana efektivitas media