PENGARUH PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN TERHADAP INTENSI BERWIRAUSAHA MELALUI SIKAP BERWIRAUSAHA SISWA DI SMK MUHAMMADIYAH 1 PEKANBARU

Categorie(s):
   Skripsi,Thesis,Disertasi
Author(s):
   ALDRY EFFENDI ABBAS
Tahun:
   2024
NIM Mahasiswa:
 20306011003
Nama Mahasiswa:
 ALDRY EFFENDI ABBAS
Nama Penulis:
 ALDRY EFFENDI ABBAS
Item Type:
 Skripsi
Additional Info:
 Skripsi Mahasiswa
Keyword(s):
Pendidikan Kewirausahaan, Intensi Berwirausaha, Sikap Berwirausaha
Abstract :
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran proses pembelajaran kewirausahaan yaitu bagaimana pengaruh pendidikan kewirausahaan terhadap intensi berwirausaha melalui sikap berwirausaha siswa di SMK Muhammadiyah 1 Pekanbaru. Teknik pengumpulan data menggunakan angket dan dokumentasi dengan sampel 68 orang dengan menggunakan analisis data SEM Path Analisis dan SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengaruh pendidikan kewirausahaan terhadap intensi berwirausaha siswa di SMK Muhammadiyah 1 Pekanbaru signifikan pada uji 2-tailed (t tabel = 1.97) dengan nilai T-statistik sebesar 5.343 lebih besar dari t tabel, serta nilai p value lebih kecil dari alpha 5% (0.000 < 0.05). Dengan demikian maka H1 diterima artinya Pendidikan kewirausahaan berpengaruh signifikan terhadap intensi berwirausaha siswa di SMK Muhammadiyah 1 Pekanbaru, Pengaruh pendidikan kewirausahaan terhadap sikap berwirausaha siswa di SMK Muhammadiyah 1 Pekanbaru signifikan pada uji 2-tailed (t tabel = 1.97) dengan nilai T-statistik sebesar 2.817 lebih besar dari t tabel, serta nilai p value lebih kecil dari alpha 5% (0.005